Isi buku ini membahas: urgensi pendidikan karakter pada anak usia dini; strategi penanaman nilai-nilai utama dalam kehidupan (living values) pada masyarakat global; pengembangan karakter etos membaca, rasa percaya diri, semangat kreatifitas, kecerdasan majemuk, karakter kejujuran; pengembangan karakter berbasis perpaduan IQ, EQ, SQ dan AQ; dan strategi pendidikan karakter dengan pembiasaan, membangun komunitas moral dalam kelas dan bercerita (mendongeng).